Hankam

Hankam

Mendirikan Kuda-Kuda Rumah Juga "Dilalap" Satgas TMMD

Brebes - Apa yang tidak bisa dilakuan oleh prajurit anggota Satgas TMMD Cikuya, saat bekerja di lokasi pelaksanaan TMMD Reguler ke- 100 Kodim 0713/Brebes di Desa Cikuya. Tukang kayu dijalin bagi sejumlah anggota yang memang mahir di pertukangan kayu, termasuk mendirikan ting dan kuda-kuda rumah juga "dilalap" nya.

Seperti yang dilakukan saat merehab rumah Mudakir, warga RT 01/RW 05. Dibawah komando Danramil 14 Banjarharjo, Kaptem Inf. Hartoyo, dengan dibantu warga setempat, pekerjaan mendirikan tiang tiang dan kuda-kuda rumah akhirnya juga terselesikan. ''Dengan cara ini, nanti para praurit Kodim Brebes akan menjadi multi talenta,'' beber Danramil Hartoyo. (pendim Brebes)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mendirikan Kuda-Kuda Rumah Juga "Dilalap" Satgas TMMD"

Posting Komentar