Hankam

Hankam

Jalin Hubungan yang Harmonis Babinsa Pegirikan Komsos dengan Perangkat Desa

Talang - Pembinaan Teritorial di wilayah adalah merupakan tugas pokok Kodim sebagai satuan komando kewilayahan yang membawahi jajaran koramil. Babinsa adalah bintara pembina desa yang berada di tingkat koramil yang memiliki tugas pokok melaksanakan pembinaan tertorial di wilayah desa binaan masing masing.

Metoda pembinaan teritorial yang sangat efektif dan effisien adalah melaksanakan komunikasi sosial dengan seluruh komponen masyarakat.  seperti halnya Babinsa Pegirikan kec. Talang Sertu Mat Ali Koramil 08/Talang pada hari Juma’at tanggal 25 Januari 2019 melaksanakan komunikasi sosial dengan perangkat Desa Pegirikan bertempat di Balaidesa Pegirikan Kec. Talang Kabupaten Tegal.

Dengan melakukan Komunikasi sosial untuk menjalin hubungan yang harmonis dengan seluruh komponen masyarakat dalam rangka memberikan informasi dan menampung aspirasi masyarakat serta mendukung dalam keberhasilan tugas dalam pembinaan Teritorial di wilayah binaanya.”terang Babinsa.(Ast)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Jalin Hubungan yang Harmonis Babinsa Pegirikan Komsos dengan Perangkat Desa"

Posting Komentar